Lowongan Kerja Surveyor Indonesia | S1 Teknik dan Statistik

Advertisement

Lowongan Surveyor Indonesia - Jakarta | Keberadaaan PT Surveyor Indonesia (PTSI) mempunyai Visi utamanya untuk Menjadi perusahaan Independent Assurance Nasional yang diakui dunia dalam memberikan solusi menyeluruh kepada pelanggan. Perusahaan ini berkantor pusat di Jakarta dan memiliki 6 kantor cabang dan beberapa unit wilayah kerja di seluruh Indonesia, menyediakan pelayanan baik di pasar dalam negeri maupun luar negeri.

Sebagai Perusahaan Jasa milik dari BUMN yang menfokuskan bisnis Inspeksi, Konsultasi, Verifikasi, Testing, Survey dengan memberikan beberapa layanan berupa pemeriksaan teknis, survei, pengkajian, penilaian pengawasan, auditing serta konsultasi. Pangsa pasar dari Surveyor Indonesia melayani mencakup sektor industri Migas dan Sistem Pembangkit, Infrastruktur, Penguatan Institusi Kelembagaan, Mineral & Batubara.

Dengan Kepemilikan sahamnya oleh Pemerintah Republik Indonesia sebesar 85,12, PT Sucofindo sebesar 4,48%. Perkembangnya ampu mencapai Misi di masa depan antara lain :

  1. Mendorong pelanggan untuk mampu memenuhi persyaratan pelanggan global sehingga memiliki daya saing global
  2. Mitra strategis pemerintah, swasta dan lainnya untuk mengoptimalkan pemanfaatan sumberdaya dan produk dalam negeri pada bidang infrastruktur, kemaritiman, energi dan ketahanan pangan
  3. Menyediakan sumberdaya manusia yang memiliki kompetensi nasional dan atau internasional dan teknologi terkini untuk memenuhi tuntutan pasar

PT. Surveyor Indonesia membutuhkan pegawai yang handal, dinamis, aktif, inovatif, professional, mau berkarir dan bergabung bersama kami dengan mengisi posisi sebagai :

Product Development - Jakarta
General Requirement:

  • S1 degree in any Engineering discipline or Statistic
  • Minimum 1 year experience (fresh graduates are welcome)
  • Familiar with computer program Min. MS Office (Powerpoint, Word, Excel)

Special Requirements :

  • Good communication skill in English both speaking and written;
  • Excellence communication skill with internal and external client;
  • Strong analytical thinking with ability to process a balance of theoretical and practical exposure;
  • Experience in writing proposal and technical writing will be preferred;
  • Ability to work extra hour and tight deadlines;
  • To be placed in Jakarta Office

DESKRIPSI PEKERJAAN

  1. Evaluate, identify and understand customer needs and analyze customer buying behavior so that the products offered on target.
  2. Designing and developing the product, referring to the guidelines for the design and development of products so the products guaranteed quality standards.
  3. Collect and asked for initial data to support the proposal of making accurate and in accordance with the company's competency
  4. Translating the needs and desires of customers into product or service idea, and write down ideas expressed in the form of proposals to the supervisor for approval in order to produce a product concept applicable.

Bagi kandidat yang berminat dan tertarik serta memenuhi kualifikasi lowongan diatas, Silahkan mengirimkan surat lamaran, CV, fotocopy ijasah terakhir, transkrip nilai, KTP, NPWP, sertifikat-setifikat, surat keterangan berbadan sehat dari dokter yang terbaru, dan foto terbaru anda dengan mencantumkan posisi yang dilamar pada sudut kiri atas amplop anda ke :

Up : SDM DBPIK Lt. 7
Unit Divisi Bisnis Penguatan Institusi dan Kelembagaan
PT. SURVEYOR INDONESIA
Graha Surveyor Indonesia
Jl. Jend Gatot Subroto Kav.56, Jakarta 12950

Batas pengiriman berkas lamaran diterima paling lambat pada tanggal 05 Desember 2016

Atau Silahkan mengirimkan lamaran via Jobstreet melalui APPLY ONLINE melalui link >> Disini

sumber lowongan kerja
Advertisement

wdcfawqafwef